PADANG.Wp.Com .Kepala Kantor Wilayah  Kementrian Agama Propinsi Sumatra Barat ( KANWIL ) Menggelar acara  RAPAT KERJA  dalam rangka  RAKERWIL Dengan tema  "  KERUKUNAN  UMAT UNTUK  INDONESIA HEBAT  "   Kamis  23  s/ d   25 Febuari  2023  di hotel Roky  padang.

Acara tersebut di hadiri oleh .Kakanwil Provinsi  Sumbar Dr. H. Helmi. M. Ag. Kamenak Kabupaten dan Kota  se - Sumbar. .Kepala TU Kanwil , dan  jajaran kakanwil.

Pada hari kamis  tanggal 23/2/2023 ini, H. Helmi.M.Ag , Di dampingi Drs. H. Miswan M. Pd  membuka  Rakerwil. Tahun 2023. H.Helmi.m.Ag .memberikan apresiasi kepada seluruh  Kakanmenag Kabupaten dan Kota Beserta Timnya.
Di sampaikan juga, bahwa Kanwil Kemenag Provinsi Sumbar, yang sangat luar biasa tingkat soliditas dan kekompakan organisasi sehingga bisa melaksanakan kegiatan-kegiatan dan program - programnya untuk kedepanya


Kegiatan Rakerwil ini diselenggarakan selama 3 hari yaitu dari tanggal 23-25 Februari 2023 dan dibuka langsung oleh Sekjen kementerian Agama RI, Prof. Dr. H. Nizar. M.Ag.


Prof. Dr. H. Nizar. M. Ag. Dalam arahanya, Sekjen Kementrian Agama Republik Indonesia, menyampaikan 3 hal penting untuk perkembangan Kementerian Agama yaitu yang pertama adalah 7 Program Prioritas Menteri Agama RI harus dapat diwujudkan dan dilaksanakan oleh seluruh satker di Kementerian Agama Wilayah Provinsi  Sumbar.

Beberapa hari sebelumnya, Menteri Agama RI menerima penghargaan pelayanan prima, hal ini membuktikan bahwa Kementerian Agama mampu memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat," jelasnya.( Eli ) 

 
Top